Pandemi COVID-19 yang terjadi saat ini selain masyarakat yang di hadapkan pada masalah kesehatan juga dihadapkan pada masalah ekonomi masyarakat, dimana dimasa pandemi sekarang ini ekonomi mengalami penurunan sehingga menyebabkan banyak terjadinya pengangguran akibat PHK (Pemutusan Hubungan Kerja) karena tidak mampu untuk membayar upah karyawannya, serta penurunan gaji pada karyawan. Divisi Humas Polri, Kombes Ahmad Ramadhan, menyatakan adanya peningkatan kasus kriminalitas selama pandemi COVID-19 terhitung sejak awal bulan Mei 2020.Â
KEMBALI KE ARTIKEL