Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Film Pendek Tulisan Terakhir Nara Karya Cinemart Himmas UIN Bandung yang Menjadi Gerbang Awal dari Karya-karya Hebat Selanjutnya

22 Oktober 2022   19:39 Diperbarui: 22 Oktober 2022   20:04 731 2
"Tulisan Terakhir Nara" merupakan sebuah film pendek karya Cinemart yang dipersembahkan oleh Hima Humas UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Film pendek ini disutradarai langsung oleh Ahmad Faqih dan naskah skenarionya ditulis oleh Rifqi Ajam yang dimana keduanya merupakan mahasiswa aktif dari jurusan humas UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun