Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Sejarah Awal Kuliahku #2

4 Januari 2016   09:05 Diperbarui: 6 Januari 2017   15:00 5 0
Untuk itu, guna dapat belajar dengan baik, kita harus bias me-manage waktu kita antara belajar, istirahat, dan bermain atau refreshing. Karena ketiga unsur tersebut jika berjalan dengan seimbang, niscaya kita akan mendapatkan ketenangan jiwa, berpikir positif dan tugas-tugas kita dapat dikerjakan dengan baik. Dan dalam perkuliahan-perkuliahan selanjutnya kita juga harus tetap menyeimbangkan ketiga hal tersebut, karena setelah kita berpikir ,tubuh kita capek dan butuh yang namanya istirahat agar tidak menjadi sesuatu yang jenuh dan membosankan maka diimabangi pula oleh kegiatan refreshing, refreshing tidak harus mahal, dengan berolahraga pun termasuk refreshing, karena dapat membuat badan, dan pikiran kita menjadi segar dan bugar, yang akan berpengaruh terhadap proses belajar kita agar tidak mudah bosan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun