Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Authority Blog untuk Bisnis Online Anda

26 Maret 2013   23:09 Diperbarui: 24 Juni 2015   16:10 66 0
Kenapa membutuhkan blog untuk bisnis?

Apabila anda mempunyai sebuah bisnis baik yang bersifat online maupun offline maka anda akan membutuhkan sarana promosi, untuk berpromosi dengan efektif yang saat ini banyak dipakai adalah blog. Blog sangat mudah digunakan dengan membuat sebuah artikel saja maka anda sudah bisa berpromosi.

Bagaimana untuk mendapatkan blog?

Untuk mendapatkan blog pun anda bisa mendapatkan secara gratis dengan desain yang sangat menawan.Ada banyak pilihan untuk mendapatkan blog gratis, yang paling terkenal ialah dari blogger dengan alamat blog: bloganda.blogspot.com Blogger dimiliki oleh Google. Sehingga anda akan mendapatkan layanan kelas dunia dengan membuka account di blogger. Penyedia layanan blog gratis lainya ialah weebly, tampilan weebly sangat menawan dengan fasilitas yang lengkap.

Setelah punya blog lalu apa?

Anda tidak bisa duduk tenang dan berharap banyak pengunjung datang ke blog anda tersebut, anda harus bekerja keras. Bekerja keras dengan cara promosikan blog itu. Promosi blog adalah kunci keberhasilan anda dan merupakan hal yang paling berat. Anda harus mengerti SEO untuk bisa mempromosikan  blog anda dengan baik.

Apakah ada cara lain memiliki blog yang mudah dipromosikan?

Selalu ada alternatif dalam berbisnis, ada sebuah blog yang sudah memiliki ranking tinggi di search engine dan bisa digunakan untuk media promosi bisnis anda. Jika anda tahu tentang squidoo atau hubpages, maka bagaikan memiliki squidoo pribadi dimana kita bisa bebas mengisi apapun blog tersebut. Silahkan lihat disini untuk melihat blog yang saya maksud. Untuk melihat penjelasan tentang blog ini silahkan klik disini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun