Halo pembaca sekalian! Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang salah satu jenis penyakit yang berhubungan dengan darah. Penyakit darah yang akan dibahas kali ini adalah penyakit hemophilia. Apa itu hemophilia? Hemofilia berasal dari bahasa Yunani kuno yang terdiri dari 2 kata yaitu
haima yang berarti darah dan kata
philia yang berarti kasih sayang atau cinta. Hemophilia dapat diartikan sebagai penyakit kelainan darah yang diturunkan dari sifat ibunya kepada sang buah hati. Seperti apa penyakit hemophilia itu? Hemophilia adalah kelainan yang menyebabkan penderita sangat kesulitan dalam mengalami proses pembekuan darah dibandingkan proses yang dilakukan oleh orang normal biasanya. Penderita biasanya membutuhkan waktu yang lama untuk melakukan proses pembekuan darah dibandingkan orang normal biasanya.
KEMBALI KE ARTIKEL