Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Masyarakat Madani

17 Februari 2020   08:30 Diperbarui: 17 Februari 2020   08:33 31 1
Masyarakat Madani adalah masyarakat yang memiliki ciri khusus didalamnya seperti memiliki kemandirian, toleransi terhadap semua kalangan, keswadayaan, kerelaan tolong menolong dalam sesama manusia, serta menjunjung tinggi norma etika yang telah disepakati. Bebas melontarkan pendapat bukan berarti bebas dalam hal kebebasan secara liar akan tetapi kebebasan dalam naungan hukum yang berlaku. Mengedapan masyarakat yang beradap.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun