Mohon tunggu...
KOMENTAR
Edukasi

Berbicara Kepada Anak

4 April 2014   23:10 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:04 29 0

Melatih anak berbicara merupakan hal yang pasti dialami oleh setiap ayah bunda. Terkadang banyak dari anak – anak yang lebih cepat berbicara daripada berjalan. Dan mungkin itu yang membuat anak orang tua khawatir tetapi pada dasarnya kedua hal tersebut bukanlah hal yang benar – benar berhubungan. Ketika anak pada usia 1 – 2 tahun memang usia dimana anak akan lebih suka belajar berbicara menirukan apa yang didengarnya. Mereka menggunakan sekitar 10-20 kosa kata yang sudah dikenalnya. Menurut psikolog Dra. Mayke S. Tedjasaputra, M.Si. dalam bukunya “Tumbuh Kembang Batita,” di rentang usia 1-2 tahun, anak sudah mampu mengucapkan kalimat-kalimat sederhana dan pendek dengan menggunakan kosa kata yang sudah diketahuinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun