Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kebiasaan Buang Sampah Sembarangan, Mahasiswa KKN UNDIP Turun Tangan Buat Program Bebas Sampah di Sekolah Dasar

12 Februari 2023   23:56 Diperbarui: 13 Februari 2023   00:03 653 0
Pemalang (25/01/2023) - Di Desa Tlagasana sendiri masih belum ada koordinasi untuk kegiatan pengelolaan sampah. Warga sekitar terbiasa untuk membakar sampah mereka ataupun membuangnya ke sungai. Hal ini menjadi contoh terhadap anak-anak yang ada di Desa Tlagasana untuk memiliki kebiasaan membuang sampah sembarangan. Hal ini menimbulkan keresahan para guru di sekolah karena di sekolah sendiri tidak memiliki tenaga kebersihan, sehingga para guru yang harus membersihkan sekolahan dari sampah. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun