Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Komite Sekolah dan Peningkatan Mutu Pendidikan

22 Januari 2014   13:31 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:35 1875 0

Komite sekolah adalah sebuah nama baru yang mana pengganti dari badan pembantu penyelenggara pendidikan meskipun secara substansi istilah tersebut masih nampak sama, namun perbedaannya justru terletak pada peran masyarakat dalam mewujudkan dan mendukung mutu pendidikan lebih dioptimalkan pada dasarnya komite sekolah sendiri merupakan badan mandiri sebagai wadah peranan masyarakat untuk meningkatkan pemerataan mutu dan juga efisiensi pengelolaan dalam satuan pendidikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun