Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Hebat! Mahasiswa UNDIP Bangkitkan Potensi Desa Bersama Masyarakat Melalui Promosi Digital

22 Desember 2021   16:00 Diperbarui: 22 Desember 2021   16:28 635 0
BANTUL-Tak terasa hampir dua tahun sejak kehadiran pandemi COVID-19 yang membuat kita harus merubah beberapa perilaku yang bahkan sebelumnya jarang kita lakukan. Memakai masker, menjaga jarak, sering mencuci tangan bahkan imbauan untuk tidak berkumpul selalu digaungkan demi saling menjaga antar sesama. Semua sektor kehidupan yang saling berkaitan tak luput dari pengaruh pandemi ini. Salah satunya, kemerosotan ekonomi yang nyata terasa oleh masyarakat di Indonesia. Tidak sedikit dari perusahaan mengurangi jumlah pegawai demi beradaptasi dari guncangan pandemi. Hal ini membuat masyarakat harus memutar otak untuk tetap hidup dan menghidupi keluarga dengan segala keterbatasannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun