Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Solusi dalam Pluralisme Agama: Memperkuat Sikap Toleransi Umat Beragama di Era Modern

1 Juli 2023   10:59 Diperbarui: 1 Juli 2023   11:01 324 1
Agama merupakan sebuah pedoman bagi kehidupan umat manusia, yang sangat terikat erat satu sama lain dengan umatnya. Karena agama memiliki pengaruh yang sangat besar bagi kehidupan manusia, yang dijadikan sebagai aturan untuk memberikan pengajaran nilai---moral yang baik bagi setiap pemeluknya. Di negara Indonesia sendiri, yang merupakan negara majemuk memiliki keberagaman budaya, suku, ras, bahasa, dan agama yang tentunya dipeluk  dan diyakini oleh penganutnya. Keragaman agama-agama tersebut ialah lslam, Kristen Protestan, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghuchu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun