Suatu ketika saya membeli petai (pete) untuk ditabung, eh..ternyata tidak hanya uang saja ya, yang bisa ditabung. Bahan sayuran pun bisa dijadikan tabungan. Hehe...
Ya, begitulah. Terkadang penjual sayur keliling hari ini membawa bahan A, besuknya sayuran yang di masuk tidak tersedia di lapaknya.
Makanya, ketika saya pas kepingin mengolah menu sesuai keinginan, dan bahan tersedia di lapak sayur, saya langsung membelinya.