Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Refreshing Penuh Ilmu

10 Maret 2021   14:54 Diperbarui: 10 Maret 2021   15:51 268 1
Berawal dari belas kasih dari pimpinan yang mengetahui bahwa salah satu gurunya belum melaksanakan peningkatan kompetensi dirinya karen  selalu berkutat pada hal yang pelik tanpa ujung di sekolahnya sebagai pengelola keuangan. Muncul sebuah tawaran untuk mengikuti refreshing selama tiga hari yang dilaksanakan oleh Majelis Edukasi Gerakan Alumni Teqip (Megat), dengan kegiatan yang diberi nama “Workshop Teknik Pembuatan Video Pembelajaran Interaktif”.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun