Lalat buah merupakan salah satu hama tanaman yang berasal dari keluarga
Tephritidae. Lalat buah sering menyerang buah-buahan dan sayur-sayuran. Serangan lalat buah ini sangat merugikan para petani dalam budidaya pertanian. Adapun gejala timbul pada tanaman  yang terserang lalat buah yaitu buah terserang  hama lalat buah ini akan mengakibatkan buah terdapat lubang kecil maupun besar dengan warna kehitaman, biasanya lubang tersebut digunakan untuk perkembang biakan lalat buah atau penempatan larva anakan lalat buah.Â
KEMBALI KE ARTIKEL