Sel punca atau
stem cell mulai sering didengar setelah tahun 2013 dikarenakan banyak sekali penelitian yang mengungkapkan bahwa sel punca dapat menyembuhkan penyakit. Sel punca berasal dari awal pertumbuhan mahluk hidup, yakni saat masih menjadi embrio. Yang sudah ditemukan adalah sel punca yang berdirefensiasi menjadi insulin dari beta () pankreas sehingga dapat menyembuhkan atau menghentikan sementara penyakit diabetes mellitus.
KEMBALI KE ARTIKEL