Komponen Pecahan Rudal Rusia Diselidiki, Barat Terkejut
6 September 2022 09:09Diperbarui: 6 September 2022 09:147305
Perang Ukraina Rusia adalah perang teknologi senjata canggih Barat. Jadi segala senjata, baik Jerman ataupun anggota NATO memberikan senjata dan melihat seberapa jauh kemampuannya. Perancis mentransfer tank AMX-10RC ke Ukraina.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.