Kota Tanjung Pinang, mendengar nama tersebut, apa yang terlintas dipikiran anda pertama kali?, tetapi bagi saya kota ini adalah kenangan, ada begitu banyak hal yang membuat saya merindukan kota ini, mulai dari pertama kali menginjakkan kaki hingga sekarang. Dalam dunia traveling, kota ini dikenal sebagai kota berburu makanan aneka seafood menikmati pantai, namun yang lebih menonjol disini adalah gong-gong, ya gong-gong, ia adalah sejenis siput, yang telah menjadi ikon bagi kota tua ini.
KEMBALI KE ARTIKEL