Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Dampak Media pada Anak dan Peran Orang Tua

21 Agustus 2014   23:11 Diperbarui: 18 Juni 2015   02:55 217 0

Menurut ilmu semiotika dinyatakan bahwa, manusia adalah homi signans artinya manusia yang selalu mencari makna yang ada di sekitarnya. Suatu saat saya pergi mengunjungi sekolah TK di Bandung, disana ada sekolompok anak-anak pria sedang bermain. Tiba-tiba timbul satu statemen dari seorang anak, “jangan main masak-masakan, nanti kaya cewe lohh.. kalau km main masak-masakan, kamu harus pakai bando...” salah satu anak itu sudah memberikan makna kepada suatu kegiatan memasak adalah tugas seorang wanita dan memakai bando adalah ciri-ciri perempuan. Setelah saya tanya darimana anak itu dapat mengatakan hal itu? Dia menjawab dari Televisi. Tampak terlihat trend telah membentuk pola pikir anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun