Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Tsunami Samudra Hindia 2004,Tragedi Mematikan Yang Mengubah Persepsi Dunia

26 Desember 2023   09:10 Diperbarui: 26 Desember 2023   09:16 147 0
Pada pagi hari tanggal 26 Desember 2004, seorang pasukan alam yang luar biasa menyapu daratan di sepanjang Samudra Hindia, menciptakan salah satu bencana alam paling mematikan dalam sejarah manusia. Gempa bumi megatrus yang terjadi di dasar laut, dengan pusat gempa 160 KM lepas pantai barat Sumatera bagian utara, menciptakan gelombang tsunami dahsyat yang merenggut lebih dari 227.000 nyawa di 14 negara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun