Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Minim Informasi Batas-Batas Dusun, Mahasiswa UB Menghadirkan Plang Pembatas Dusun di Desa Kidangbang

23 Agustus 2024   19:00 Diperbarui: 23 Agustus 2024   19:05 73 1
Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik & Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Brawijaya (FISIP dan FIB UB) berinisiasi untuk membuat serta memasangkan plang pembatas dusun di tiap dusun yang terletak di Desa Kidangbang, Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang. Mahasiswa UB yang tergabung dalam KKN Jantra UB Kelompok 12 ini berupaya agar warga desa tersebut maupun masyarakat umum yang berkunjung ke Desa Kidangbang tidak kebingungan dalam mencari batas dari tiap dusun-dusunnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun