Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Cara Mudah Menampilkan Foto Email Avatar Pada Comment

5 Juni 2012   07:40 Diperbarui: 25 Juni 2015   04:22 179 0
Cara Mudah Menampilkan Foto Email Avatar Pada Comment. anda termasuk seorang blogger pemula yang belum tahu bagaimana cara agar Foto Gambar Avatar kita tampil di halaman comment suatu blog, setelah kita menuliskan comentar berikut ini langkah langkah nya :


  • Daftar dan buat account di Gravatar http://gravatar.com
  • Daftarkan atau gunakan email yang biasa anda gunakan untuk comment pada blog dan ini sebagai identitas anda
  • Upload Foto / gambar anda yang ingin digunakan sebagai tampilan gambar pada comment
  • Done.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun