Bukankah menggali informasi selengkap-lengkapnya itu penting ya, terutama dalam dunia kerja di bagian pemasaran, agar sang penjual tahu apa kebutuhan pelanggan serinci mungkin, agar tidak salah dan sesuai dengan keinginan pelanggan. Hal itu selalu saya pelajari turun-temurun dari atasan saya, bahkan atasan baru sayapun juga mengajarkan seperti itu.Â
KEMBALI KE ARTIKEL