Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Artikel Utama

Timnas Indonesia yang Kacau Balau

13 Desember 2024   12:06 Diperbarui: 13 Desember 2024   13:35 314 12
Kacau balau. Begitulah gambaran sederhana performa Timnas Indonesia, saat ditahan imbang Laos 3-3, dalam laga fase grup Piala ASEAN 2024, Jumat (13/3) lalu. Diawali momen saling balas gol yang menghasilkan skor 2-2 di 18 menit awal, laga yang berlangsung di Stadion Manahan Solo ini lalu ditutup dengan hasil imbang, untuk pertama kalinya sejak tahun 2012.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun