Timnas Indonesia dan Peluang "Dominasi" Pemain Diaspora
9 September 2024 17:21Diperbarui: 10 September 2024 11:405688
Sejak PSSI dipimpin Erick Thohir, pemain diaspora datang satu demi satu, dengan sebagian besar berasal dari Belanda. Sebenarnya ini bukan pertama kali, tapi baru kali ini dilakukan dengan sangat terencana.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.