Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Sebuah Hadiah

12 Juli 2022   03:15 Diperbarui: 12 Juli 2022   23:51 448 6
"Kita tidak harus selalu menahan diri hanya untuk menyenangkan orang lain."

Itulah salah satu nasehat dari teman lamaku, saat aku sedang kebingungan. Aku memberanikan diri untuk bertanya padanya, karena dia memang seorang psikolog sekaligus konselor.

Aku ingat, saat itu sisi "tidak tega" ku berdebat sengit dengan sisi tegasku, gara-gara tingkah seorang teman yang dirasa mulai menjurus toksik.

Entah mendapat sinyal apa, suatu saat dia menjadikanku sasaran empuk, karena aku dianggapnya berbuat tidak baik. Sebelumnya, kemarahan semacam ini sudah pernah mampir, dan aku bisa mengatasinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun