Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Perlunya Transparansi Keuangan di Liga Indonesia

25 Februari 2017   13:58 Diperbarui: 25 Februari 2017   14:07 463 3
Bicara soal kompetisi profesional, aspek transparansi keuangan, tentu tidak bisa dikesampingkan. Transparansi keuangan, di tingkat klub, diantaranya mencakup; besaran nilai kontrak sponsor, gaji pemain dan ofisial tim, plus laporan laba-rugi klub, yang harus dipublikasikan secara berkala (bulanan/tahunan). Tentunya, dengan menggandeng pihak auditor eksternal, yang memang ahli di bidangnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun