Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Artikel Utama

Tanpa Revolusi Mental, Sepak Bola Indonesia Tidak Akan Membaik

30 Desember 2016   08:17 Diperbarui: 30 Desember 2016   18:10 469 3
Revolusi Mental, dalam konteks politik, adalah program kampanye Presiden Joko Widodo, saat Pilpres 2014 lalu. Dalam perkembangannya, Revolusi Mental itu, diwujudkan lewat program pemberantasan pungutan liar (pungli), dan kebijakan-kebijakan yang prorakyat, transparan, dan akuntabel (walaupun masih banyak yang harus dibenahi, atau belum sepenuhnya terwujud). Berkat program Revolusi Mental ini, perlahan tapi pasti, kinerja badan-badan penyelenggara negara mulai membaik, dibanding periode sebelumnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun