Rio Haryanto yang berhasil menambah semangat pecinta Formula1 dan menciptakan fenomena “mendadak F1” di Indonesia, harus puas hanya bisa mencicipi 18 Lap. Masalah teknik, tepatnya masalah kebocoran oli dan
driveline pada MRT05 nomor 88, membuatnya tak dapat melanjutkan balapan. Bukan masalah baru, masalah yang pernah terjadi saat tes pramusim di Spanyol lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL