Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Manfaat Buah Semangka yang Tersembunyi

6 Maret 2018   11:48 Diperbarui: 6 Maret 2018   11:51 637 2
Jika berbicara tentang buah semangka pasti membayangkan kesegaran. Tentu saja buah dengan daging berwarna merah ini menyimpan banyak vitamin dan mineral yang kita butuhkan. Diantaranya adalah vitamin A, vitamin C, kalium, potasium, magnesium dan air sebanyak 92%. Buah semangka ini juga rendah lemak dan menyimpan 40 kalori. Buah ini diklaim baik untuk menstabilkan suhu tubuh dalam cuaca yang sangat panas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun