Dewasa ini, anak usia 4-12 tahun sudah terbiasa menggunakan HP, walau sekedar bermain gim atau menonton YouTube. Padahal penggunaan HP pada anak dibawah umur menjadi biang masalah. Selain menjadi lebih emosional dan tantrum, mereka menjadi kurang bersosialisasi. Kebanyakan orang tua kemudian melabeli mereka
bandel, bahkan ketika anak-anak semakin sulit diatur, tak jarang orang tua akhirnya melakukan kekerasan dalam menertibkan anak.
KEMBALI KE ARTIKEL