Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menolak Tabu, Mahasiswa KKN Undip Berikan Sosialisasi Kesehatan Reproduksi Remaja Ambowetan

12 Agustus 2023   23:04 Diperbarui: 13 Agustus 2023   22:31 345 0
Kesehatan Reproduksi atau Kespro merupakan hal yang perlu dipahami sedini mungkin. Bagi remaja, memahami kesehatan reproduksi tentu sangat relevan. Utamanya untuk mencegah pernikahan dini dan kekerasan seksual. Lantaran dengan mempelajari Kespro, diharapkan remaja lebih mengenali organ reproduksinya termasuk keberfungsiannya dan cara untuk menjaga kesehatannya, sehingga dapat menghindari perilaku berisiko.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun