Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Bagaimana Masyarakat Menggunakan Data Arkeologi?

5 November 2016   21:54 Diperbarui: 6 November 2016   08:29 299 0
Dalam introduksi tentang ilmu arkeologi sering di uraikan bahwa data arekologi terdiri dari artefak, ekofak, fitur, konteks dan sebaran (lihat: Sharer & Ashmore, 1992). Artefak disebut sebagai Objek-objek yang pernah diubah, dibentuk, dan / digunakan oleh manusia sebagai sarana untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidupnya, ekofak ialah objek-objek non-artefak yang memiliki relevansi kultural, jenis data ini tidak dibuat oleh manusia, dan kemungkinan juga tidak dimanfaatkan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun