Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Aku Senang Sekali, Mengajarkan Puisi

7 Januari 2025   16:41 Diperbarui: 7 Januari 2025   16:41 35 6
Aku senang sekali
Mengajarkan puisi

kepada anak-anak
Mereka antusias belajar
Tak peduli kantuk
Semangat menyalakan api tak terkejar

Aku senang sekali
Mengajarkan puisi
Karena jiwa seperti muda kembali

Puisi Yoga Prasetya
Selasa, 7 Januari 2025

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun