Siapa yang tak kenal kota Jakarta?, Ibu Kota Negara Indonesia tercinta ini. Kota metropolitan ini sepertinya begitu menarik di benak-benak warga daerah di luar Jakarta, sampai-sampai penghuninya terus bertambah, dimana warga pendatang menjadi mayoritas daripada warga asli yang lahir dan besar di kota ini. Beberapa gubernur yang pernah menduduki kursi DKI 1 pun selalu berpesan setiap mau menjelang lebaran.
KEMBALI KE ARTIKEL