Platform pengaduan perundungan langsung maupun siber dengan sistem pengaduan berlandaskan bukti dan media pemantauan kesehatan mental berbasis progressive web apps begitu kira-kira gambaran singkat dari aplikasi bernama Hero tersebut. Hero adalah aplikasi yang berbasis progressive web apps yang dapat digunakan untuk melakukan pengaduan bullying dimana aplikasi ini memiliki fitur pengaduan yang mudah dan praktis untuk digunakan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL