Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tetap Produktif, KKN 350 UNS Gelar Pelatihan untuk UMKM Desa Bedoro

4 September 2021   12:12 Diperbarui: 4 September 2021   12:14 350 2
Sragen---Hampir dua tahun pandemi Covid-19 melanda Indonesia, sektor perekonomian baik mikro maupun makro terus bergeliat mempertahankan diri. Tak sedikit, bagi mereka yang tidak memiliki sokongan modal dan salah strategi terpaksa harus gulung tikar. Lebih konkret, penurunan pendapatan masyarakat terus dirasakan oleh pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Melihat fenomena demikian, sekumpulan mahasiswa yang tergabung dalam kelompok 350 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Sebelas Maret (UNS) menginisiasi kegiatan pelatihan UMKM di Desa Bendoro, Sambung Macan, Sragen, Jawa Tengah, Rabu (25/08).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun