Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Dukun, Tukang Ramal, dan Zodiak

14 Mei 2010   11:54 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:13 276 0
  1. Sebelum pengutusan Nabi alaihish shalatu wa sallam : rahasia langit banyak beredar
  2. Setelah pengutusan Nabi alaihish shalatu wa sallam : jin tidak mendapat rahasia langit kecuali sangat jarang terjadi, itu pun bukan merupakan wahyu dari Allah Jalla wa ‘Alla
  3. 3. Setelah wafatnya Nabi alaihish shalatu wa sallam : rahasia langit kembali beredar, akan tetapi tidak sebanyak sebelumnya, karena langit dijaga ketat dengan meteor. Allah Jalla wa ‘Alla menjelaskan hal tersebut dalam banyak ayat Al Qur’an, mengenai bintang-bintang dan meteor yang dilemparkan kepada jin, sebagaimana firman Allah (yang artinya), “Kecuali syaithan yang mencuri-curi (berita) yang dapat didengar (dari malaikat) lalu dia dikejar oleh meteor yang terang.” (QS. Al Hijr : 18)[9]
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun