Kolesterol tinggi menjadi salah satu penyebab utama risiko penyakit jantung dan stroke. Salah satu cara alami untuk mengontrol kolesterol adalah dengan mengonsumsi beta glucan, serat larut yang terdapat dalam oat, barley, dan beberapa jenis jamur.
KEMBALI KE ARTIKEL