Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Manfaat Belajar Filsafat Ilmu

10 Maret 2024   17:04 Diperbarui: 10 Maret 2024   17:08 526 1
Filsafat bagi sebagian orang awan adalah sesuatu yang memerlukan penalaran yang tinggi. Berfilsafat  cenderung dianggap suatu kegatan yang hanya dilakukan oleh orang-orang kaum terpelajar. Dan rakyat yang bukan kaum terpelajar kerap kali diansumsikan orang yang tidak berfilsafat atau berpikir. Salah satu cabang filsafat yang membahas ilmu adalah filsafat ilmu. Istilah lain dari filsafat ilmu adalah theory of science (teori ilmu), metascience (Adi -- ilmu), dan science of science (ilmu tentang ilmu).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun