Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Pilihan

Cara Cepat Memahami Perbedaan Alat Seduh Kopi

24 November 2020   08:08 Diperbarui: 24 November 2020   08:12 1198 6
Jika Anda ke kedai kopi dan menyebut manual brew atau seduh manual, maka Anda akan kembali ditanya. "Seduh manual dengan menggunakan V60, French Press, Siphon atau tubruk". Dan sebenarnya gak cuman itu, tetapi masih banyak lagi alat-alat kopi untuk seduh manual.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun