Anggaran pertahanan tahun 2024 sebesar Rp135,44 triliun, peringkat kedua setelah PUPR. Kata Menkeu, kenaikan anggaran pertahanan untuk meningkatkan perangkat keras militer sebagai respon terhadap perkembangan geopolitik dalam skala global. Kita semua tahu, perangkat keras yang dimaksud memiliki ciri bobot teknologi yang tinggi dimana Indonesia belum mampu mandiri.
KEMBALI KE ARTIKEL