Kemarin, 20 Mei 2015, Jakarta kedatangan tamu special. CEO Dorna, penyelenggara MotoGP, yaitu Carmelo Ezpeleta dan Javier Alonso, Managing Director of Events Area Dorna datang ke Jakarta kemarin. Ada urusan apakah para petinggi ini datang? Yang pasti sih bukan karena mau nengokin saya tapi untuk menjajaki kemampuan Indonesia menggelar balapan MotoGP.