Putus cinta, ditinggal waktu sedang sayang-sayangnya, di PHP in, bahkan diselingkuhi merupakan hal yang sangat menyakitkan. Sakit yang dirasakan oleh kamu yang sedang putus cinta pasti berdampak buruk terhadap mental dan fisik kamu, entah kamu yang jadi gak semangat melakukan aktivitas karena terus-terusan menangis, kamu yang jadi jarang makan, atau kamu yang akhirnya jadi sering makan, dan kamu yang tiba-tiba melakukan hal yang tidak pernah terpikirkan olehmu sebelumnya.
KEMBALI KE ARTIKEL