Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga

AFF Tidak Melarang Tim KPSI Mengikuti AFF Cup 2012

15 Oktober 2012   10:39 Diperbarui: 24 Juni 2015   22:49 2577 10
[caption id="" align="aligncenter" width="450" caption="copyright: www.aseanfootball.org"][/caption] Rapat yang dilakukan Federasi Sepak Bola Negara Asean (AFF) di Yangon Myanmar, Minggu (14/10/2012), memutuskan beberapa hal terkait pergelaran Piala AFF 2012, 24 November-22 Desember 2012. “Pada pertemuan tersebut Utusan Indonesia: Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin dan Sekjen, Halim Mahfudz melaporkan perkembangan setelah MOU dan hasil pertemuan JC di Kuala Lumpur baru- baru ini. Para anggota AFF negara-negara Asean juga telah memutuskan bahwa peserta kejuaraan Piala AFF bagi timnas Indonesia adalah yang direkomendasi PSSI,” kata Djohar. Ini merupakan kabar gembira bagi KPSI dan para pendukung setianya yang selalu yakin bahwa Tim TRG yang mereka banggakanlah yang akan mewakili Indonesia di ajang AFF Cup 2012 yang akan datang. Dalam rapat AFF tersebut jelas-jelas para anggota AFF negara-negara Asean hanya memutuskan bahwa peserta kejuaraan Piala AFF bagi timnas Indonesia adalah yang direkomendasi PSSI. Tidak ada secuilpun hasil rapat yang menyatakan “melarang Tim TRG KPSI mengikuti AFF Cup 2012″.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun