Dalam kehidupan sehari- hari kita kerap kali berinteraksi dengan orang lain seperti keluarga, pasangan, tetangga, dan masyarakat sekitar. Berinteraksi meliputi banyak hal baik itu berbicara maupun berperilaku, dalam kegitan tersebut tidak selalu berjalan sesuai dengan yang diinginkan, terkadang perkataan dan perbuatan yang kita lakukan yang menurut kita biasa saja belum tentu demikian dimata orang lain, yang bisa membuat seseorang sakit hati atau bahkan menjadi amarah. Tidak hanya kita sendiri, orang lainpun dapat berperilaku demikian, pasti kita sendiri juga pernah merasa disakiti atau dibuat geram atas sikap dan perilaku seseorang baik yang disengaja maupun tidak hingga menjadi sebuah amarah kepada pihak yang menurut kita bersalah.
KEMBALI KE ARTIKEL