Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Maraknya Limbah Galon Plastik di Masyarakat, Inovasi Cerdas untuk Mengurangi Limbah Galon Plastik dengan Aquaponik dan Cara Pembuatannya

30 Juli 2024   22:55 Diperbarui: 30 Juli 2024   22:56 119 1
Praktis dan mudah didapatkan, pasti itu yang terpikirkan jika mendengar tentang galon plastik, karna sudah menjadi bagian yg tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Namun di balik kemudahannya, penggunaan galon plastik juga menimbulkan permasalahan lingkungan yang serius. Limbah galon plastik yang sulit terurai menjadi ancaman bagi ekosistem dan kesehatan manusia. Meskipun begitu, popularitas galon plastik masih terus meningkat, yangg menunjukkan adanya dilema antara kebutuhan praktis dan tanggung jawab lingkungan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun