Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Pertemanan Selamanya

21 November 2024   20:32 Diperbarui: 21 November 2024   20:34 19 0
Halo teman-teman namaku Ara. Aku bersekolah di SMA Kencana Pagi. Aku punya 4 sahabat yaitu Kia, Alexia, Roro, dan Shasha. Kami bersahabat sejak kelas 8 SMP. Rasanya seru sekali kalau mengulang masa-masa itu, aku rindu berada di saat itu. Kami memang punya beberapa kesamaan, kami suka memasak, mendengarkan musik yang sama dan kami juga suka membaca. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun