Diskursus demokrasi elektoral sepakat bahwa perhelatan Pemilu sejatinya tidak sekadar ritual periodik demokrasi lima tahunan. Pemilu haruslah memberikan makna yang berarti, baik bagi rakyat sendiri, para elit politik maupun bagi bangsa dan negara.
KEMBALI KE ARTIKEL