Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Aloon-Aloon Blitar yang Menyehatkan

18 Mei 2014   23:11 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:23 840 18


Agar  Alun-alun sebagai ikon dari  pusat kota dan menjadi kebanggaan warga, maka saat ini hampir semua alun-alun telah mendapatkan sentuhan sehingga tampil Asri dan Bersih. Tak terkecuali dengan Alun-alun di Kota Blitar. Alun-alunnya hijau dan rindang. Sekelilingnya ditanami  pohon-pohon yang tumbuh subur. Ada pohon Beringin yang berusia puluhan tahun. Akar gantungnya berjuntai-juntai. Di sisi lain, depan Masjid Agung,  nampak deretan Pohon Palm yang mengesankan alun-alun modern.  Di beberapa sudut nampak bangunan pendopo. Gapura masuk juga dibangun dengan megah. Warna merah dan putih mendominasi pendopo dan gapura. Tak lupa, ada Ringin Kurung di dekat pintu Masuk Selatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun