Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pintu Persepsi (2)

2 Mei 2012   04:25 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:51 84 0
Selamat datang kembali di pintu persepsi! Jika pada tulisan yang lalu Anda sudah memahami bahwa persepsi Anda terbentuk melalui pintu yang dinamakan rep system, maka sesuai janji saya pada tulisan tersebut, kali ini kita akan belajar tentang proses mengenali dan memahami pintu persepsi diri kita sendiri dan orang lain.

Masih ingat dengan NLP Presuposition? Nah, salah satu presuposisi favorit saya adalah we cannot not communicate. Dalam bahasa sederhana, sekeras apapun Anda dan saya berusaha untuk tidak berkomunikasi, orang lain akan tetap dapat menangkap apa yang ada dalam pikiran maupun perasaan kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun